Trik Matahari Sangat Panas Hari ini di Taiwan, Jika Kamu Sedang di Luar Minumlah Air Putih Yang cukup, Untuk Menghindari Dehidrasi -->

Trik Matahari Sangat Panas Hari ini di Taiwan, Jika Kamu Sedang di Luar Minumlah Air Putih Yang cukup, Untuk Menghindari Dehidrasi

Foto: TVBS 

DETIKBMI.COM - Biro cuaca pusat mengatakan pada hari ini, Senin (09/09/2019) bahwa pola cuaca di wilayah Taiwan beranjak stabil, yakni Sangat cerah dan berawan. Cuaca terik Matahari dilaporkan akan terus berlangsung hingga akhir pekan ini menyambut peringatan festival musim gugur yang dirayakan oleh warga masyarakat Taiwan.

Warga masyarakat yang hendak beraktivitas di luar ruangan disarankan untuk menggunakan payung jika mai berpergian dan mengkonsumsi lebih banyak air putih menghindari terhindar dari dehidrasi.

Suhu udara sekitar pada siang hari CWB melaporkan dapat mencapai 35 derajat celcius lumayan cukup panas. Warga diimbau waspada karena bisa terjadi serangan heatstroke akibat udara  yang amat panas.
Foto: TVBS 


CWB mengatakan Menjelang siang hari, warga yang bermukim di kawasan pegunungan diminta untuk waspada akan fenomena hujan singkat yang disertai dengan badai petir.

Warga yang hendak berpergian disarankan untuk membawa payung atau jas hujan serta waspada akan perubahan cuaca yang terjadi.

Sumber : TVBS NEWS



LihatTutupKomentar